Bidang Studi dan Jabatan:
Dosen Tidak Tetap STT Jakarta.
Pengampu MK:
Hukum Gereja, Ekklesiologi, Manajemen Gereja.
Riwayat Pendidikan:
- Sarjana Teologi (S.Th.) dari STT Jakarta
- Doktorandus (Drs.) dari Universitas Theologische Universiteit Van De Gereformeerde Kerken, Kampen, Belanda
- Doctor of Theology (Dr.) dari Universitas Theologische Universiteit Van De Gereformeerde Kerken, Kampen, Belanda (1997)
Riwayat Pelayanan:
Pendeta (emeritus) GKI Kebayoran Baru
Sekretaris Umum GKI.
Karya dan Prestasi Akademis:
"Indonesian church orders under scrutiny: The relation between the church members and the church office-bearers, how it is and how it should be." Doctoral Thesis. Book Kampen: van den Berg, 1997.